Bagaimanakah Kulkas Bekerja?
Gambar 1. Kulkas
Tahukah anda mengapa pada saat tangan tersentuh alcohol, maka alcohol akan segera
menguap dan tangan anda terasa dingin? Menguapnya alcohol disebabkan titik uap
alcohol lebih rendah dari air, sehingga alcohol lebih mudah menguap. Pada saat alcohol
menguap, maka alcohol membutuhkan sejumlah kalor yang diambil dari tangan anda,
akibatnya suhu di sekitar kulit tangan anda akan mengalami penurunan. Hal inilah yang
menghasilkan sensasi dingin di tangan anda.
menguap dan tangan anda terasa dingin? Menguapnya alcohol disebabkan titik uap
alcohol lebih rendah dari air, sehingga alcohol lebih mudah menguap. Pada saat alcohol
menguap, maka alcohol membutuhkan sejumlah kalor yang diambil dari tangan anda,
akibatnya suhu di sekitar kulit tangan anda akan mengalami penurunan. Hal inilah yang
menghasilkan sensasi dingin di tangan anda.
Kita perhatikan kasus lain:
Di siang bolong anda berada di tengah lapang di bawah terik matahari, tiba-tiba anda
mendapatkan tetes-tetes air dari selang yang disemprotkan teman anda ke arah udara.
Maka anda pun akan merasa dingin yang menyegarkan, walaupun suhu di sekitar anda
tetap tinggi, Hal tersebut diakibatkan oleh menguapnya tetes-tetes air tersebut yang
sempat mengenai kulit Anda. Sekali lagi menguapnya air-air tersebut di kulit anda akan
mengambil panas di kulit anda yang pada akhirnya menghasilkan sensasi dingin di kulit
anda. Jika hal tersebut dilakukan terus menerus dalam waktu satu jam lebih, Anda tidak
lagi sekedar merasa dingin, tapi suhu tubuh anda akan turun dan anda dapat sakit.
mendapatkan tetes-tetes air dari selang yang disemprotkan teman anda ke arah udara.
Maka anda pun akan merasa dingin yang menyegarkan, walaupun suhu di sekitar anda
tetap tinggi, Hal tersebut diakibatkan oleh menguapnya tetes-tetes air tersebut yang
sempat mengenai kulit Anda. Sekali lagi menguapnya air-air tersebut di kulit anda akan
mengambil panas di kulit anda yang pada akhirnya menghasilkan sensasi dingin di kulit
anda. Jika hal tersebut dilakukan terus menerus dalam waktu satu jam lebih, Anda tidak
lagi sekedar merasa dingin, tapi suhu tubuh anda akan turun dan anda dapat sakit.
Prinsip di atas menjadi dasar cara kerja kulkas.
Uap cairan tertentu yang disebut refrigerant disemprotkan terus menerus ke dalam
ruangan kulkas yang akan mengambil kalor dari makanan-makanan di kulkas. Namun
berbeda dengan alcohol atau tetes-tetes air, titik uap refrigerant jauh lebih rendah, yaitu
sekitar -27 F, sehingga kalor yang diambil tidak digunakan untuk mengubahnya menjadi
uap, tetapi sekedar menaikkan suhu refrigerant.
ruangan kulkas yang akan mengambil kalor dari makanan-makanan di kulkas. Namun
berbeda dengan alcohol atau tetes-tetes air, titik uap refrigerant jauh lebih rendah, yaitu
sekitar -27 F, sehingga kalor yang diambil tidak digunakan untuk mengubahnya menjadi
uap, tetapi sekedar menaikkan suhu refrigerant.
Cara Kerja Kulkas/ AC
1) Compressor itu ngambil udara luar bertekanan biasa lalu dicampurin
dgn cairan Freon (jenis R122/R121 dsb) dgn bantuan pressure
valve/pressure pump.
Dlm proses campursari ini...timbul panas...karena pencampuran dilakukan
dgn tekanan tinggi....Hasil proses campursari gas ditekan masuk
Condenser/sor dgn cepat.
dgn cairan Freon (jenis R122/R121 dsb) dgn bantuan pressure
valve/pressure pump.
Dlm proses campursari ini...timbul panas...karena pencampuran dilakukan
dgn tekanan tinggi....Hasil proses campursari gas ditekan masuk
Condenser/sor dgn cepat.
2) Akibat Tekanan cepat itu dan panas yg dibawanya...begitu masuk ke
rute Condenser (yg serupa dgn radiator mobil itu - yg terlihat kayak
sisir dijejer** gitu)....gas campursari tadi...merasakan beda tekanan
luarbiasa....dari yg padat & panas langsung masuk ke jalur yg longgar /
tekanan biasa-rendah..walhasil gas campuran dgn freon tadi segera
bereaksi mencari kesetimbangan energinya dgn segera melepas panas
dirinya ke udara luar/sekitar utk mendinginkan diri. Ini menyebabkan
terjadinya sublimasi (menyublim - gas >>cairan) Bagian condenser serupa
sisir itu..utk membantu gas panas tadi menjadi cepat dingin.
Karena bentuknya yg kayak sisir itu..maka dipastikan materinya
tipis...o.s.i hati** dgn bagian sisir** ini jangan sampe terkoyak /
sobek yg berakibat kebocoran. Karena ujungnya adalah pemborosan energi
rute Condenser (yg serupa dgn radiator mobil itu - yg terlihat kayak
sisir dijejer** gitu)....gas campursari tadi...merasakan beda tekanan
luarbiasa....dari yg padat & panas langsung masuk ke jalur yg longgar /
tekanan biasa-rendah..walhasil gas campuran dgn freon tadi segera
bereaksi mencari kesetimbangan energinya dgn segera melepas panas
dirinya ke udara luar/sekitar utk mendinginkan diri. Ini menyebabkan
terjadinya sublimasi (menyublim - gas >>cairan) Bagian condenser serupa
sisir itu..utk membantu gas panas tadi menjadi cepat dingin.
Karena bentuknya yg kayak sisir itu..maka dipastikan materinya
tipis...o.s.i hati** dgn bagian sisir** ini jangan sampe terkoyak /
sobek yg berakibat kebocoran. Karena ujungnya adalah pemborosan energi
listrik, biaya listrik, pengisian freon yg cepat habis.
3) Sublimasi udara+freon ini (dlm bentuk cairan dingin ) dari condenser
melanjutkan jalan**nya ke wilayah evaporator-blower melalui pipa
tembaga/seng yg kecil & sempit....wilayah evaporator-blower bertekanan
lebih rendah lagi..dimana disini ada lagi bagian yg berbentuk jejeran
sisir** lagi.... Disini unit evaporator-blower menyedot udara luar yg
panas lalu menyemprotkannya ke cairan sublim yg dingin tadi shg
bereaksi merubah diri menjadi gas yg bertemperatur DINGIN & bertekanan
lebih rendah dari udara normal. Gas ini lah yg ditiup keluar oleh
evaporator-blower sbg "udara AC / KULKAS" yg dingin yg kita tau.
Besar kecilnya sedotan & semprotan dibagian evaporator-blower ini yg
bisa kita atur melalui saklar THERMOSTAT manual atau yg digital via
remoteitu...
Unit thermostat ini yg akan menjaga stabilitas pilihan suhu yg kita
mau.
Karena itu unit evaporator selalu berada didlm ruangan yg akan
didinginkan. (baik itu AC ataupun KULKAS)
Kecuali selang sedotan evaporator yg menjulur kearah berlawanan sampe ke
sekitar Compressor.
melanjutkan jalan**nya ke wilayah evaporator-blower melalui pipa
tembaga/seng yg kecil & sempit....wilayah evaporator-blower bertekanan
lebih rendah lagi..dimana disini ada lagi bagian yg berbentuk jejeran
sisir** lagi.... Disini unit evaporator-blower menyedot udara luar yg
panas lalu menyemprotkannya ke cairan sublim yg dingin tadi shg
bereaksi merubah diri menjadi gas yg bertemperatur DINGIN & bertekanan
lebih rendah dari udara normal. Gas ini lah yg ditiup keluar oleh
evaporator-blower sbg "udara AC / KULKAS" yg dingin yg kita tau.
Besar kecilnya sedotan & semprotan dibagian evaporator-blower ini yg
bisa kita atur melalui saklar THERMOSTAT manual atau yg digital via
remoteitu...
Unit thermostat ini yg akan menjaga stabilitas pilihan suhu yg kita
mau.
Karena itu unit evaporator selalu berada didlm ruangan yg akan
didinginkan. (baik itu AC ataupun KULKAS)
Kecuali selang sedotan evaporator yg menjulur kearah berlawanan sampe ke
sekitar Compressor.
*********
(Utk chiller air, kayaknya hanya beda dimana sebagian pipa unit
condensernya dicelupkan ke air & sebagian outlet evaporatornya juga
dilewatkan ke air utk mendinginkannya...)
(Utk chiller air, kayaknya hanya beda dimana sebagian pipa unit
condensernya dicelupkan ke air & sebagian outlet evaporatornya juga
dilewatkan ke air utk mendinginkannya...)
*********
Bagian yg rawan dari evaporator adalah;
- Sisir** evaporator....mestinya tidak akan rusak jika rutin
dibersihkan dgn hati** & tidak mampet oleh kotoran / .
(kalo mampet dgn kotoran...mesin evaporator yg spt pompa sedot-udara
udara -kayak aerator canggih gitu...lebih bert kerjanya & bisa cepat
aus/rusak)
- Inlet-Outlet evaporator-blower harus dijaga supaya tidak tersumbat
kotoran / blok es / tertutup / kecelup air.
- Saklar thermostatnya.
Bagian yg rawan dari evaporator adalah;
- Sisir** evaporator....mestinya tidak akan rusak jika rutin
dibersihkan dgn hati** & tidak mampet oleh kotoran / .
(kalo mampet dgn kotoran...mesin evaporator yg spt pompa sedot-udara
udara -kayak aerator canggih gitu...lebih bert kerjanya & bisa cepat
aus/rusak)
- Inlet-Outlet evaporator-blower harus dijaga supaya tidak tersumbat
kotoran / blok es / tertutup / kecelup air.
- Saklar thermostatnya.
Begitu seterusnya....sampe pegel deh...siklusnya.
Demikian & semoga semua bisa lebih pinter dari sekarang....dan nanti
Biar gak gampang dikibuli tukang AC /Kulkas nanti kalo ketemu problem di
rumah masing**.
Karena part yg rawan rusak dlm sistem Chiller/AC/Kulkas itu hanya ;
1)
Biar gak gampang dikibuli tukang AC /Kulkas nanti kalo ketemu problem di
rumah masing**.
Karena part yg rawan rusak dlm sistem Chiller/AC/Kulkas itu hanya ;
1)
Compressor (bagian pressure valve/pump).
2)
Pipa Connector Siklus freon & sambungan** ato tekukan**nya.
3)
Sisir** Condenser & Sisir** Evaporator.
4)
Inlet - Outlet Evaporator-blower jika tertutup/tersumbat.
Jenis-jenis Kulkas
Gambar 2. Jenis kulkas Non Freezer
Jenis Non Frezer
Lemari Es (kulkas) di rumah kita digolongkan non Frezer apabila bagian di dalam lemari
Es tidak hanya evaporator (Bagian pembeku). Pada kulkas satu pintu evaporatornya
terletak di bagian atas dan ukurannya tidak lebih 1/3 ukuran total kulkasnya. Pada kulkas
dua pintu dan seterusnya evaporator tersendiri dan ukurannya lebih besar dibandingkan
evaporator kulkas satu pintu.
Es tidak hanya evaporator (Bagian pembeku). Pada kulkas satu pintu evaporatornya
terletak di bagian atas dan ukurannya tidak lebih 1/3 ukuran total kulkasnya. Pada kulkas
dua pintu dan seterusnya evaporator tersendiri dan ukurannya lebih besar dibandingkan
evaporator kulkas satu pintu.
Temperatur dingin pada rak-rak dibawah evaporator, sebenarnya berasal dari hembusan udara dingin dari evaporator. Bagian rak ini biasa digunakan untuk menyimpan makanan dan minuman.
Jenis Frezer
Gambar 3. Kulkas jenis Freezer
Lemari es Freezer dapat membekukan atau menjadikan sesuatu menjadi Es di setiap
bagiannya. Biasanya , lemari es jenis ini digunakan untuk kegiatan wirausaha , seperti
penjual es batu atau es lilin. Tidak seperti kulkas biasanya kulkas Freezer memiliki
evaporator di setiap raknya. Jadi kulkas freezer mampu membekukan lebih banyak
dibandingkan lemari es non freezer .
bagiannya. Biasanya , lemari es jenis ini digunakan untuk kegiatan wirausaha , seperti
penjual es batu atau es lilin. Tidak seperti kulkas biasanya kulkas Freezer memiliki
evaporator di setiap raknya. Jadi kulkas freezer mampu membekukan lebih banyak
dibandingkan lemari es non freezer .
scribd. scribd. scribd. scribd.
Add a Comment